Striker-Offensive Information And Vulnerability Scanner tested on Kali Linux


Assalamualaikum Wr.Wb...
dengan diberikan nikmat dan rezeki dari Allah SWT, saya Mr.GagalTotal666 akan
sedikit berbagi kepada anda tentang tools Vulnerability Scanner yaitu Striker.

maaf sebelum nya dengna judul, sebenarnya tools ini bisa di distro linux manapun ^_^
oke lanjut ke pembahasan sekaligus tentang bagaimana cara menemukan vulnerability

STRIKER
Striker adalah pemindai informasi dan kerentanan

Feature yang terdapat Stiker

Check and Bypass Cloudflare
Retrieve Server and Powered by Headers
Fingerprint the operating system of Web Server
Detect CMS (197+ CMSs are supported)
Launch WPScan if target is using Wordpress
Retrieve robots.txt
Check if the target is a honeypot
Port Scan with banner grabbing
Dumps all kind of DNS records
Generate a map for visualizing the attack surface
Gather Emails related to the target
Find websites hosted on the same web server
Find hosts using google
Crawl the website for URLs having parameters
SQLi scan using online implemention of SQLMap (takes < 3 min.)
Basic XSS scanning

clone di linux anda
$ git clone https://github.com/UltimateHackers/Striker
atau anda bisa mendownload [disini]
eksekusi Striker
$ chmod +x striker
$ ./striker
untuk mencari suatu informasi dan mencari suatu vulnerability dari suatu website
anda cukup masukan nama domain website tersebut dan informasi yang terdapat
sesuai dengan feature yang ada di Striker ini

contoh
$ [?] Enter the target : (target anda)
$ [?] Enter the target: www.sanzsurfwear.co.uk

tunggu proses nya hingga selesai dan lihat dari informasi tersebut

jika anda masih tidak mengerti anda bisa lihat video dibawah ini


mungkin itu saja yang bisa saya berbagi kepada anda jika masih ada kesalahan dan kekurangan mohon di maafkan ^_^ sekian dan semoga bermanfaat

Wassalamualaikum Wr.Wb...

Post a Comment

0 Comments