How to Install Manjaro 17.02 XFCE Linux Beginner on Vmware Workstation


Assamualaikum Wr.Wb...
dengan diberikan nikmat dan rezeki dari Allah SWT, saya Mr.GagalTotal666 akan
share cara bagaimana menginstall distro linux manjaro versi 17.02 untuk pemula.

sebelum nya saya sudah review Manjaro 17.02, dan kali ini saya akan mengasih
step by step installasi nya cukup mudah dan tidak ribet untuk installasi manjaro
ini padahal manjaro sendiri masih turunan atau based on ARCH dan BlackARCH,
namun manjaro sendiri berbeda installasi dengan sesama turunan nya seperti
ARCH dan BlackARCH tetapi manjaro ini untuk installasi nya hampir mirip
dengan distro turunan debian, ubuntu, mint dan fedora karena yang installasi nya
berupa lewat GUI tidak lewat CLI.

mungkin yang pemula di arch dan blackarch bisa belajar
terlebih dahulu di manjaro untuk bash shell nya
oke langsung saja lihat video dibawah ini jika anda ingin menginstall manjaro


sedikit tips :

Pada saat di Pembagian partisi
nanti akan di suruh memilih format partisi MBR dan GPT
buat yang ingin single os mau itu pilih MBR dan GPT tidak masalah
kalau yang dual boot atau dual os misal nya dual boot dengan windows
anda sesuaikan format partisi nya dengan os windows jika
di windows GPT berarti pilih GPT, sebenarnya tidak berpengaruh
juga tetap berhasil kok walaupun beda format partisi.

mohon maaf untuk tutorial ^_^ saya contohkan di Vmware workstation
sebenarnya sama saja untuk penginstallan ^_^ untuk dual boot juga sama
namun pada saat di bagian partisi jangan pilih paling atas akan memformat partisi anda ^_^
pilih manual disk saja

jika video masih ada kekurangan dan kesalahan mohon maaf juga ^_^
karena saya juga user baru di manjaro linux ^_^

semoga bermanfaat ^_^...

Wassalamualaikum Wr.Wb...

Post a Comment

0 Comments