How to Fix Error "/chrome/deb stable Release/" in GNU/Linux


Assalamualaikum Wr.Wb...
dengan diberikan nikmat dan rezeki dari Allah SWT, saya Mr.GagalTotal666 akan
share cara bagaimana mengatasi fix error chrome deb stable di Linux/GNU Linux.

mungkin anda kesal saat mengupdate ada terjadi error yaitu seperti ini

Ign:1 http://dl.google.com/linux/chrome/deb stable InRelease
Hit:2 http://dl.google.com/linux/chrome/deb stable Release
Get:3 http://dl.google.com/linux/chrome/deb stable Release.gpg [819 B]
Ign:3 http://dl.google.com/linux/chrome/deb stable Release.gpg
Hit:4 http://old.kali.org/kali sana InRelease
Hit:5 http://ftp.yzu.edu.tw/Linux/kali kali-rolling InRelease
Fetched 819 B in 3s (237 B/s)
Reading package lists... Done
W: GPG error: http://dl.google.com/linux/chrome/deb stable Release: The following signatures
couldn't be verified because the public key is not available: NO_PUBKEY 6494C6D6997C215E
W: The repository 'http://dl.google.com/linux/chrome/deb stable Release' is not signed.
N: Data from such a repository can't be authenticated and
is therefore potentially dangerous to use.
N: See apt-secure(8) manpage for repository creation and user configuration details.

dan ternyata suatu dependensi google chrome anda telah terjadi error
langsung saja ikuti langkah berikut

cara yang satu ini tidak hanya bisa di debian saja
namun di ubuntu, linux mint bisa atau keluarga Apt-get bisa
lanjut langsung buka terminal/console anda lalu ketikan perintah ini

$ wget -q -O - https://dl.google.com/linux/linux_signing_key.pub | sudo apt-key add -

jika berhasil sudah ada " ok " coba anda langsung update kembali

$ sudo apt-get update


dan ternyata sudah solved ^_^ untuk keluarga
apt-get seperti debian, ubuntu, Linux mint.

selanjut nya untuk distro seperti (Fedora, SUSE, Mandriva, RHEL, dll.)
Download key dan kemudian gunakan rpm untuk menginstalnya
lalukan perintah sebagai berikut

$ wget https://dl.google.com/linux/linux_signing_key.pub
$ sudo rpm --import linux_signing_key.pub

Anda dapat memverifikasi penginstalan tombol dengan menjalankan ini

$ rpm -qi gpg-pubkey-7fac5991-*

Untuk memverifikasi paket RPM secara manual,
Anda dapat menjalankan perintah ini

$ rpm --checksig -v packagename.rpm

jika anda masih kurang mengerti anda bisa ke grub ubuntu dan developer google
[Ask-Ubuntu] [Ask-Ubuntu] [ForumUbuntu.org] [Dev-Google]

sekian dan semoga bermanfaat ^_^

Wassalamualaikum Wr.Wb...

Post a Comment

0 Comments