#2 Cara Mengatasi "ERROR 2002 (HY000): CONNECT MYSQL SERVER" di Kali Linux


Assalamualaikum Wr.Wb...
dengan diberikan nikmat dan rezeki dari Allah SWT, saya Mr.GagalTotal666 akan
share cara bagaimana mengatasi error 2002 HY000 can't connect to local mysql
di os kali linux 2017.1.

sebelum nya saya pernah menulis artikel yang sama [disini]
namun takut artikel sebelum nya tidak berhasil atau tidak work sama sekali
tetapi kali ini saya akan membuat versi cara ke 2 nya yaitu dengan
artikel sekarang yang saya buat, oke ikuti langkah berikut

sesuai dengan judul yaitu tentang permasalahan error
di mysql mode CLI di terminal linux :
ERROR 2002 (HY000): Can't connect to local MySQL server through socket '/var/run/mysqld/mysqld.sock' (2 "No such file or directory")
langsung saja anda buka terminal/console linux anda
dan buat directory mysqld
$ sudo mkdir /var/run/mysqld
selanjut nya masukan perintah touch di directory tersebut
dan dengan membuat sebuah file .sock
$ touch mkdir /var/run/mysqld/.sock
$ chown -R mysql /var/run/mysqld/
kemudian anda restart mysql
$ sudo service mysql restart
$ sudo /etc/init.d/mysql restart
dari cara ke 2 tersebut untuk merestart mysql
sebenarnya pakai salah satu juga bisa ^_^


dan langkah terakhir anda tinggal masuk ke mysql tersebut
masukan user root saja dan password nya dari akun root anda tersebut
$ sudo su
$ mysql -u root -p

clear dan done berhasil masuk ke Mysql ^_^

maaf dengan judul ^_^ mungkin anda dari berbeda distro bisa mencoba cara ini
jika mysql anda error seperti ini, soal nya saya sedang di distro Kali linux

sekian mengenai error di mysql mode CLI di terminal Linux
semoga bermanfaat ^_^

Wassalamualaikum Wr.Wb...

Post a Comment

1 Comments

Emoji
(y)
:)
:(
hihi
:-)
:D
=D
:-d
;(
;-(
@-)
:P
:o
:>)
(o)
:p
(p)
:-s
(m)
8-)
:-t
:-b
b-(
:-#
=p~
x-)
(k)